Benih Semangka Inul Kuning Esteem Idola Petani

Semangka Inul Kuning Tarik Minat Petani

Semangka inul kuning merupakan salah satu varian dari jenis semangka inul yang ada saat ini. Benih semangka inul mulai banyak pembudidayaannya pada Indonesia.

Indonesia memiliki area lahan pertanian yang sangat luas dan terbuka untuk usaha dalam Bidang Pertanian. Masih tinggi prospek pengembangan pertanian untuk mencapai hasil tinggi pada wilayah negara Indonesia.

Semangka inul kuning dan jenis semangka lainnya mewakili ragam tanaman hortikultura yang dapat tumbuh subur pada tanah Indonesia. Tanah yang ada memiliki tingkat kesuburan dan sumber mata air yang bisa mendukung dalam Budidaya Pertanian.

Gunung yang masih aktif sangat mendukung karena mengeluarkan abu dan material yang  membuat tanah subur. Hal ini semakin mendukung usaha dalam bidang Pertanian.

Dulu petani hanya mengenal Budidaya Semangka inul kuning untuk semangka berbiji dan sekarang sudah banyak  menanam dan mengusahakan tipe Semangka Non Biji juga pada area pertanian Indonesia.

Perlakuan Budidaya Semangka ini sudah banyak dan merata pada Indonesia walaupun secara umum Budidaya Semangka inul jenis berbiji dengan berbagai  bentuknya masih mendominasi.

Beberapa variasi jenis semangka  baik semangka berbiji maupun semangka non biji yang   ada  sekarang  antara lain  :  Semangka    Bulat  daging   Merah  dan   Kuning,  Semangka  Lonjong ( Inul ) daging merah dan kuning.

Baca Juga : Penyakit Gemini Virus Pada Budidaya Tanaman Semangka

Semangka Lonjong Kuning Penuh Manfaat

Dalam budidaya semangka inul kuning sama halnya dengan budidaya tanaman semangka jenis lainnya. Perlu untuk memperhatikan beberapa hal, mulai dari cara semai bibit semangka yang benar.

Mempersiapkan lahan tanam dan mengatur jarak tanam semangka pada saat menanam semangka inul. Menggunakan pupuk yang bagus untuk semangka dan cara pemupukan semangka inul yang tepat.

Cara budidaya semangka, meliputi cara tanam semangka inul kuning yang baik dan benar akan menghasilkan buah semangka inul yang berkualitas.

Saat ini banyak cara membesarkan semangka inul, termasuk juga cara merawat semangka agar buahnya besar perlu melakukannya. Sehingga perlakukan budidaya semangka inul ini menghasilkan semangka inul super.

Khasiat buah semangka bagi kesehatan tubuh sangatlah banyak. Cara penyajiannya untuk konsumsi bisa makan secara langsung, bisa juga membuat minuman dalam bentuk jus semangka. Berikut ini beberapa manfaat dari Buah Semangka bagi kesehatan antara lain adalah :

  • Jika anda sedang diet, maka buah semangka adalah teman baik anda. Buah semangka ini bebas lemak dan memiliki kombinasi kadar gula terbatas dan kadar air berlimpah. Apalagi, buah yang satu ini bersifat cepat mengenyangkan dalam lambung.
  • Buah Semangka sangat baik dan bermanfaat bagi pengidap hipertensi. Kandungan air dan kaliumnya dalam buah semangka  yang tinggi bisa menetralisasi tekanan darah.
  • Buah Semangka juga bermanfaat untuk  mempergiat kerja jantung
  • Antioksidan yang terkandung dalam Buah Semangka  termasuk betakaroten dan vitamin C yang bermanfaat dalam  membantu sel-sel tubuh tetap sehat.
  • Buah Semangka bermanfaat untuk merangsang keluarnya air seni lebih deras sehingga sangat baik untuk mereka yang mengalami gangguan buang air kecil.
  • Buah Semangka juga bermanfaat , berguna untuk menurunkan demam
  • Semangka  berkhasiat untuk  bisa mencegah sariawan dengan ampuh

Baca Juga : Benih Semangka Dan Melon Berkualitas Yang Direkomendasikan

Benih Semangka Inul Kuning F1 Esteem

Mari kita kembali ke pokok bahasan pertama yaitu semangka tipe Inul ( Lonjong/ Ice Box ) yaitu Benih Semangka Inul kuning Hibrida ( F1 )  Esteem. Semangka Hibrida Esteem ini adalah Produk dari Cap Kapal Terbang ( Bisi International ) yang mempunyai ciri-ciri sebagai berikut :

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *