Penanaman Serta Pemeliharaan Bibit Pepaya yang Baik dan Benar. 08125222117 WA/SMS LMGA AGRO. Tanaman Pepaya tumbuh optimal pada daerah beriklim tropis dengan sinar matahari penuh tanpa naungan. Untuk pertumbuhan pepaya membutuhkan Suhu optimal yang berkisar 22o – 26o C. Selain iklim, faktor lain yang mempengaruhi tanaman pepaya adalah ketinggian tempat, kondisi kesuburan fisik dan kimiawi tanah, ketersediaan air, organisme pengganggu tanaman, jarak tanam, pemupukan dan pengairan sesuai dengan keperluan.
PENANAMAN SERTA PEMELIHARAAN BIBIT PEPAYA YANG BAIK DAN BENAR Baca selengkapnya