Pembuatan Jarak Tanam
Selanjutnya petani bisa melakukan pembuatan jarak tanam untuk mempertimbangkan produksi tanaman buncis yang akan tercapai.
Selain itu jarak tanam juga perlu petani buat untuk memudahkan petani dalam melakukan pemeliharaan tanaman buncis dan pemanenan sayur buncis.
Untuk kasus cara menanam buncis Lebat 3 petani bisa membuat jarak tanam yang ideal yaitu 50 cm x 50 cm.
Proses Penanaman
Cara menanam buncis Lebat 3 yang terakhir adalah melakukan proses penanaman benih buncis Lebat 3 di lahan pertanian.
Proses penanaman benih buncis Lebat 3 BISI bisa petani awali dengan melakukan pembuatan lubang tanam dengan ukuran yang tepat.
Lubang tanam yang bisa petani buat untuk budidaya buncis Lebat 3 adalah memiliki kedalaman tanah mencapai 3 – 8 cm.
Lubang tanam bisa petani buat dengan cara melakukan penugalan bedengan yang sudah petani buat saat pengolahan lahan pertanian.
Dalam satu lubang tanam petani bisa memasukkan benih buncis Lebat 3 BISI sebanyak 2 biji dan selanjutnya petani tutup dengan tanah.
Baca Juga : Cara Budidaya Buncis Lebat 3 Benih Unggul Cap Kapal Terbang
Mengetahui Umur Panen Buncis Lebat 3
Ketika melakukan budidaya tanaman buncis Lebat 3, petani juga perlu mengetahui umur panen buncis Lebat 3 sampai panen.
Petani harus mengetahui umur panen buncis Lebat 3 sampai panen agar petani bisa lebih tepat dan lebih efisien dalam melakukan pemanenan.
Apabila petani mengetahui umur panen buncis Lebat 3 petani bisa mendapatkan sayur buncis yang sesuai dan tepat untuk petani jual.
Umur panen buncis Lebat 3 yang tepat adalah 45 Hari Setelah Tanam tergantung dengan lokasi tanam yang petani gunakan untuk budidaya.
Tanaman buncis Lebat 3 bisa petani panen sebanyak 4 – 5 panen untuk satu musim tanam yang sedang petani lakukan.
Sebaiknya petani melakukan pemanenan buncis Lebat 3 saat polong masih muda atau bijinya masuk kecil dan belum menonjol.
Apabila petani telat dalam melakukan pemanenan memang hasilnya akan meningkat, akan tetapi akan banyak terjadi penurunan kualitas panen.
Hal itu terjadi karena biji dalam polong akan berkembang sehingga menyebabkan permukaan polong menjadi bergelombang.
Buncis Lebat 3 yang sudah petani panen sebaiknya petani simpan pada suhu yang optimal yaitu 5 – 10˚C.
Tingkat kelembaban yang tepat juga bisa membantu umur simpan buncis bisa lebih lama di kualitas yang layak jual selama 2 – 3 minggu.
Selain itu petani juga perlu memilih buncis yang berkualitas super karena akan mudah untuk petani pasarkan karena sudah menjadi incaran pedagang.
Petani juga bisa memilah sayur buncis yang berkualitas manakah yang akan petani pasarkan di supermarket atau untuk pasar tradisional.
Sayur buncis yang berkualitas lebih baik bisa petani pilih untuk petani pasarkan di supermarket dan kualitas bawahnya bisa untuk pasar tradisional.
Petani pun bisa mendapatkan keuntungan dari hasil menjual buah buncis yang sudah petani panen sesuai dengan umur tanaman buncis sampai panen.
Baca Juga : Pupuk Untuk Tanaman Buncis Terbaik Favorit Petani Indonesia