Hama tungau merupakan salah satu hama yang sering menyerang tanaman melon. Serangan hama ini pada umumnya akan semakin parah pada musim kemarau. Gejala serangan hama ini bisa terlihat dengan adanya titik – titik halus pada daun berwarna kuning dan lama – kelamaan akan berubah menjadi hitam.
Cara pengendalian hama ini yaitu dengan membersihkan gulma pada sekitar tanaman, membakar dan mencabut tanaman yang terserang serta memberikan penyemprotan akarisida sesuai dosis pada tanaman.
Hama kumbang daun pada saat masih berbentuk larva biasanya menyerang jaringan perakaran hingga sampai pangkal batang.
Kerusakan pada pangkal batang akhirnya akan menyebabkan tanaman menjadi layu. Gejalanya bisa terlihat dengan adanya luka bekas gigitan pada daun berbentuk lingkaran.
Untuk mengatasi hama ini bisa dengan melakukan penyemprotan insektisida sesuai dengan dosis yang dianjurkan
Lalat buah merupakan salah satu hama utama yang menyerang tanaman hortikultura, tak terkecuali melon. Serangan hama ini menyebabkan produksi buah menjadi menurun dan sangat merugikan secara ekonomi.
Gejala serangan hama ini bisa terlihat dari buah saat muda atau pun sudah tua. Jika pada buah yang masih muda maka bentuknya bisa berbentuk tidak normal, berkalus, dan gugur. Pada buah yang sudah tua akan terlihat dengan adanya busuk basah pada bekas lubang larva.
Untuk mengendalikan hama ini, salah satu caranya yaitu dengan membungkus melon dengan menggunakan kertas dan plastik. Cara lain yang bisa kita lakukan yaitu dengan melakukan penyemprotan insektisida dengan dosis yang sesuai
Hama ulat daun bisa kita sebut juga dengan ulat grayak. Hama ini menyerang daun melon dan akhirnya daun akan berlubang dan tampak menggulung. Lama kelamaan yang tersisa hanyalah daunnya saja.
Cara untuk mengendalikan hama ini salah satunya yaitu dengan melakukan penyemprotan insektisida sesuai dengan dosis yang tertera pada kemasan.
Proses panen Rock melon bisa kita lakukan setelah tanaman berumur 3 bulan. Buah rock melon Hanny F1 yang matang bisa terlihat dari warna kulit buah yang berubah dari hijau menjadi kekuningan, jaring buah yang tebal, rata dan terbentuk sempurna.
Proses pemanenan bisa kita lakukan pada pagi hari pukul 8 – 11. Proses panen bisa kita lakukan secara bertahap, 2 kali seminggu dengan jeda waktu sekitar 2 – 3 hari.
Baca Juga : Melon Tahan Virus Gracia Panah Merah
Jual Benih Melon Hanny F1 Murah Berkualitas hanya lewat toko pertanian terdekat LMGA AGRO. LMGA AGRO adalah distributor, agen, toko pertanian, reseller hingga supplier berbagai kebutuhan tani lengkap dengan harga murah, bersaing, dan terlengkap.
LMGA AGRO bekerja sama dengan banyak perusahaan jasa pengiriman logistik Nasional berkualitas untuk mengirim pesanan produk.
Mitra pengiriman kami contohnya yaitu seperti Tiki, JNT, Wahana, JNE, Pos Indonesia, KI8, Indah Logistik, dll. Kami berani memberikan jaminan semua pesanan produk pasti sampai ke alamat tujuan.
Layanan konsultasi seputar pertanian juga LMGA AGRO berikan untuk memberikan pelayanan yang maksimal kepada Anda semua.
Untuk Anda yang tertarik ingin berkonsultasi seputar masalah pertanian atau ingin membeli produk kami bisa langsung menghubungi toko pertanian LMGA AGRO melalui no. telepon 08125222117 (Khusus Layanan WA/SMS) atau 082141747141 (Khusus Layanan Telepon).
Sekian artikel berjudul Jual Benih Melon Hanny F1 Cap Panah Merah Termurah ini saya tulis dan sampaikan kepada Anda. Semoga artikel ini bisa menambah dan memberikan wawasan baru dan positif kepada Anda semua.
Apabila masih ada hal – hal yang kurang jelas tentang melon Hanny terbaru Panah Merah, Anda bisa langsung menghubungi LMGA AGRO melalui no. telepon yang sudah ada. Salam sukses.
Jual Hormon Pembesar Batang Tanaman Gibgro Produk Baru Nufarm. 082141747141 ( For telepon ) 08125222117… Read More
Manfaat Ultradap Untuk Cabe Yang Sedang Petani Budidayakan. 082141747141 (telfon) 08125222117 ( WA ). Toko… Read More
Ketahui Kandungan MKP Pak Tani Untuk Penuhi Nutrisi Tanaman. 082141747141 (Telepon) 0812-522-2117 (SMS/WA). Toko Pertanian… Read More
Keunggulan Cabe Tangguh F1 Potensi Tinggi Untungkan Petani. 082141747141 (Telp) 081-252-221-17 (via SMS/WA). Toko Lmga… Read More
Menentukan Dosis Gandasil D Per Tangki Sesuai Kebutuhan Tanaman. 082-141-747-141 (Telephone) 081-2522-2117 (SMS/WA). Toko Online… Read More
Cara Analisa Tanam Cabe Rawit 1000 Pohon Yang Tepat Dan Akurat. 082141747141 (Telp) 081-252-221-17 (via… Read More