Categories: Bibit Benih

TOMAT DATARAN TINGGI F1 OPTIMA BUAH BESAR TAHAN VIRUS

  1. Tomat untuk dataran tinggi. Contoh : tomat F1 TM Vista, tomat F1 TM Marvel,  tomat F1 Marta, tomat F1 Warani, tomat F1 Marta 9, tomat F1 Montera, dan tomat F1 Optima.
  1. Tomat untuk dataran rendah. Contoh : Tomat F1 Tymoti, tomat F1 Permata, tomat F1 Betavilla, tomat F1 Lentana, tomat F1 Servo, tomat F1 Tombatu, tomat f1 Diamona.

Selain pemilihan benih yang tepat sesuai ketinggian tempat tanam, faktor kedua adalah pilihlah benih yang memiliki ketahanan terhadap virus. Hal ini penyebabnya karena serangan virus dapat menyerang setiap tanaman budidaya kapan saja dan bahkan sekarang ada beberapa daerah sentra budidaya tomat yang sudah endemik virus.

Serangan virus yang umumnya menyerang adalah Gemini Virus. Virus ini terkenal sangat membahayakan tanaman budidaya. Tanaman yang telah terinfeksi virus ini akan mengalami pertumbuhan yang abnormal yaitu daun–daun muda mengulung menjadi keriting dan berubah warna menjadi kekuning-kuningan.

Tanaman pun akan terlihat lebih kerdil dari tanaman normal. Serangan virus ini petani kenal sebagai pembawa penyakit Keriting Bule/Bulai pada tanaman tomat. Untuk itu perlu para petani tomat melakukan penanganan sesegera mungkin apabila serangan gemini virus ini mulai tampak.

Virus ini menyebar dengan sangat cepat dan dapat menurunkan produktivitas tanaman. Apabila tidak sesegera mungkin menanganinya justru petani akan mengalami kerugian yang fatal yaitu gagal panen total.

F1 OPTIMA BENIH TOMAT TAHAN VIRUS CAP PANAH MERAH

Ada cara efektif dan tepat untuk mencegah serangan virus tersebut yaitu salah satunya ya dengan mengunakan benih tomat yang tahan virus. Benih tomat tahan virus tersebut yaitu Benih Tomat F1 Optima.

Benih Tomat F1 Optima merupakan benih tomat tahan virus genarasi terbaru yang perusahaan benih PT East West Seed Indonesia telah keluarkan dengan trade mark Cap Panah Merah.

Tomat Optima adalah tomat unggulan baru untuk dataran tinggi. Buahnya besar dan keras. Hasil panen pun per satuan luas sangatlah tinggi. Berikut adapun deskripsi dari Tomat F1 Optima Cap Panah Merah sebagai berikut :

Page: 1 2 3

lmgaagro
Share
Published by
lmgaagro

Recent Posts

Pupuk Untuk Seledri Terbaik Agar Panen Lebih Subur

Pupuk Untuk Seledri Terbaik Agar Panen Lebih Subur. 08125222117 WA/SMS Lmga Agro. Lmga Agro adalah… Read More

Oktober 7, 2025

Fungisida Untuk Tanaman Pare Agar Hasil Panen Menjanjikan

Fungisida Untuk Tanaman Pare Agar Hasil Panen Menjanjikan. 08125222117 WA/SMS Lmga Agro. Lmga Agro adalah… Read More

Oktober 4, 2025

Obat Tungau Cabe Solusi Untuk Panen Lebih Sukses

Obat Tungau Cabe Solusi Untuk Panen Lebih Sukses. 08125222117 WA/SMS Lmga Agro. Lmga Agro adalah… Read More

Oktober 3, 2025

Semangka TT Dragon Benih Hibrida Unggul Untuk Untung Maksimal

Semangka TT Dragon Benih Hibrida Unggul Untuk Untung Maksimal. 08125222117 WA/SMS Lmga Agro. Lmga Agro… Read More

September 27, 2025

Insektisida Untuk Melon Rahasia Panen Manis Untung Maksimal

Insektisida Untuk Melon Rahasia Panen Manis Untung Maksimal. 08125222117 WA/SMS Lmga Agro. Lmga Agro adalah… Read More

September 25, 2025

Insektisida Yang Ampuh Untuk Penggerek Batang Padi Cocok Petani Gunakan

Insektisida Yang Ampuh Untuk Penggerek Batang Padi Cocok Petani Gunakan. 08125222117 WA/SMS Lmga Agro. Lmga… Read More

September 23, 2025