Permintaan pasar akan buah semangka yang semakin meningkat, menjadikan semangka sebagai salah satu komoditas pertanian andalan. Petani yang melakukan budidaya semangka semakin banyak dan area tanaman semangka semakin luas.
Jika dulu sentra tanaman semangka terpusat pada pulau Jawa kini budidaya semangka mulai meluas ke wilayah Sumatra dan Kalimantan. Semakin banyaknya petani yang membudidayakan tanaman semangka, membuat kebutuhan akan benih semangka meningkat pula. Saat ini banyak sekali varian benih semangka yang produsen benih pabrikan sudah produksi.
Adapun varian benih semangka yang saat ini beredar pada pasar antara lainnya adalah Semangka Berbiji F1 Mega Flower, dan TT Dragon dari Known You Seed. Semangka F1 Nina dari Nunghem, Semangka F1 Bangkok Flower dari BISI. Semangka F1 Dragon Ball, Grand Master dan Red Round Dragon dari Tunas Seed, Semangka F1 Nani dari Agrosid. Dan Semangka F1 Made dari Bintang Asia, serta pelopor semangka berbiji Semangka F1 Sun Flower dari Chung Shin Seed.
Varian semangka non biji antara lainnya Semangka F1 Prime dan Quality dari Known You Seed, Semangka F1 Elena, Winner, dan Green Pillow dari Chung Shin Seed. Semangka F1 Amara dari Panah Merah, Semangka F1 Setabindo, Pluto, Classic, Lentera dari BISI. Dan Semangka F1 Dolar, Dinar dari Aura Seed dan Semangka F1 Valentino dari Muliasid.
Varian baru yang mulai konsumen gemari adalah semangka dengan daging buah berwarna kuning, antaranya adalah Semangka F1 Pretty Orchid sebagai pelopor semangka non biji kuning daging kuning dari Known You Seed.
Sedangkan semangka berbiji daging kuning antara lainnya adalah Semangka F1 Kidung dan Mahesa dari Tunas Seed. Semangka F1 Sun Bao dari Known You Seed, Semangka F1 Inole Kuning 175 dari Agrosid. Dan Semangka F1 Big Sugar dan Pataya dari Diamond Seed.
Cara Pemupukan Tomat Dengan NPK Mutiara Agar Maksimal. 082141747141 ( hanya telepon ) 08125222117 (… Read More
Cara Menanam Melon Di Tanah Agar Tanaman Bisa Tumbuh Subur. Toko Pertanian Online Lmga Agro… Read More
Jual Pupuk Daun Cair Untuk Cabe Agar Kualitas Panen Meningkat. 082141747141 (Telp) 081-252-221-17 (via SMS/WA).… Read More
Jual Benih Cabe Rawit Hijau Rengganis Tahan Hama Dan Virus. 082141747141 (Telp) 081-252-221-17 (via SMS/WA).… Read More
Jual Pupuk NPK Untuk Sawi Untuk Pemupukan Yang Lebih Maksimal. 082-141-747-141 (Telephone) 081-2522-2117 (SMS/WhatsApp). Toko… Read More
Cara Menanam Kangkung Di Tanah Yang Sudah Petani Olah. 082141747141 (Telp) 081-252-221-17 (via SMS/WA). Lmga… Read More
View Comments
Pagi buk/pak,
Saya ketut usia 39 th dari denpasar bali,dan amat tertarik dgn sektor pertanian yg amat berkembang dan menjajikan. Saya kepingin mencoba tanam tp msh bingung pilih antara jahe merah atau melon yg lebih baik dgn resiko sedikit skalian hasilnya bagus biar bisa tuk nmbah modal kebelakangnya. Jadi mohon dibinbing dan kasi saran. Makasi.
Terimakasih sudah berkunjung. Kalau bapak mencari yang resikonya kecil, menanam jahe merah bisa dicoba pak