Categories: Cara

BUDIDAYA TANAMAN KUBIS YANG BAIK DAN BENAR

(2) tanaman kerdil dan tidak mampu membentuk bunga bahkan dapat mati.

(3) akar bengkak dan terjadi bercak-bercak hitam.
Pengendalian :
(1) memberi perlakuan pada benih seperti penjelasan pada penyiapan benih.
(2) menyemai benih pada tempat yang bebas wabah penyakit.
(3) melakukan pengapuran untuk menaikkan pH.
(4) mencabut tanaman yang terserang penyakit.
(5) pergiliran tanaman dengan jenis yang tidak sefamili.

B. Busuk lunak berair

Gejala :
(1) pertumbuhan terhambat, membusuk lalu mati.
(2) bila menyerang batang, daun akan menguning, layu dan rontok.
(3) bila menyerang daun, maka daun akan membusuk dan berlendir.
(4) gejala lain terdapat rumbai-rumbai cendawan yang berwarna putih dan lama-kelamaan menjadi hitam.
Pengendalian penyakit ini bisa menggunakan biji sehat dan rotasi tanaman dengan tanaman yang tidak sejenis. Selain itu juga bisa melakukan pemberantasan dengan insektisida.
C. Rebah Kecambah (Damping off)
Gejala :
(1) Muncul bercak-bercak kebasahan pada pangkal batang tanaman.
(2) pangkal batang busuk sehingga menyebabkan batang rebah dan mudah putus.
(3) menyerang tanaman pada persemaian, tetapi dapat pula menyerang tanaman pada lahan.
Pengendaliannya dengan perlakuan benih sebelum proses tanam dan pergiliran tanaman dengan jenis tanaman selain kubis-kubisan. Dapat juga dengan menggunakan ARASHI dengan dosis 0.5 Gram / Liter dengan cara menyemprotkan saat kubis pada persemaian umur 15 Hari
FASE PANEN KUBIS
  • Kubis siap panen sesudah usia 81- 105 hari, dengan tanda-tanda apabila pinggir daun krop terluar pada bagian atas krop telah melengkung ke luar serta berwarna agak ungu, krop sisi dalam telah padat.
  • Pada waktu panen ikut sertakan juga dua helai daun hijau untuk membuat perlindungan krop agar jangan sampai kubis memar atau luka.
  • Amati penyakit busuk lunak atau erwinia carotovora, serta busuk hitam atau xanthomonas camprestris dan buang daun-daun kubis yang sudah terinfeksi.
Belanja Online Benih Kubis Murah Pada LMGA AGRO

Demikian pengalaman dari Budidaya Tanaman kubis  ini kami tulis dan tuangkan. Apabila ada yang kurang jelas dan ada yang mau konsultasi serta membutuhkan Benih yang saya sebutkan tadi dan Cara Budidayanya silakan memghubungi toko Online LMGA AGRO ( Dealer, Agen, Distributor resmi )  CP Budi melalui Telp. 082 141 747 141 atau SMS/WA 0812 5222 117, mana pun anda berada kami siap membantu dan mengirim sampai tujuan.

Page: 1 2 3 4 5

lmgaagro
Share
Published by
lmgaagro

Recent Posts

Takaran Pemupukan Jagung Yang Tepat Tingkatkan Produktivitas

Takaran Pemupukan Jagung Yang Tepat Tingkatkan Produktivitas. 082-141-747-141 (Telephone) 081-2522-2117 (SMS/WhatsApp). Toko Pertanian Lmga Agro… Read More

Maret 27, 2024

Tips Modal Tanam Cabe 1 Hektar Lahan Yang Untungkan Petani

Tips Modal Tanam Cabe 1 Hektar Lahan Yang Untungkan Petani. 082141747141 (Telp) 081-252-221-17 (via SMS/WA).… Read More

Maret 25, 2024

Proses Pertumbuhan Bawang Merah Sanren F1 Panen Melimpah

Proses Pertumbuhan Bawang Merah Sanren F1 Hasil Panen Melimpah. 082141747141 (Telp) 081-252-221-17 (via SMS/WA). Toko… Read More

Maret 23, 2024

Jual Pupuk Terong Agar Bunga Tidak Rontok Dan Berbuah Lebat

Jual Pupuk Terong Agar Bunga Tidak Rontok Dan Berbuah Lebat. 082141747141 ( melalui telp )… Read More

Maret 21, 2024

Tanaman Cabe Umur 30 hari Berpengaruh Penting Bagi Petani

Tanaman Cabe Umur 30 hari Berpengaruh Penting Bagi Petani. 082141747141 (untuk Telp) 081-252-221-17 (Untuk SMS/WA).… Read More

Maret 19, 2024

Jual Pupuk Tomat Masa Generatif Terbaik Menambah Hasil Panen

Jual Pupuk Tomat Masa Generatif Terbaik Menambah Hasil Panen. 082141747141 (nomor Telp) 081-252-221-17 (nomor SMS/WA).… Read More

Maret 17, 2024