Pestisida

Cara Aplikasi Antracol 70 WP Fungsida Andalan Petani

Bayer Indonesia Lindungi Budidaya Tanaman

Budidaya tanaman memiliki ancaman dari serangan hama yang merugikan bagi pertumbuhan tanaman pada lahan pertanian. Salah satu jenis hama yang menyerang budidaya tanaman pada lahan pertanian adalah hama jamur dan serangannya berpotensi menyebabkan tanaman berpenyakit. Sehingga, petani membutuhkan sarana pertanian terbaik untuk mengendalikan penyakit hama jamur pada tanaman budidaya.

Sarana pertanian terbaik yang bisa petani dapatkan untuk melindungi tanaman budidaya adalah berbagai jenis pestisida seperti insektisida dan fungisida. Bayer Indonesia menjadi perusahaan yang berkontribusi besar terhadap budidaya tanaman karena memproduksi cukup banyak jenis sarana pertanian termasuk pestisida.

Sarana pertanian produksi PT Bayer Indonesia memiliki kualitas terbaik karena telah melewati proses produksi dengan teknologi mutakhir. Selain itu, dalam proses produksinya Bayer Indonesia bekerjasama dengan para ahli yang telah mahir dalam bidangnya masing-masing.

Bayer Indonesia telah berkomitmen untuk membantu petani dalam usaha budidaya tanaman dan menghasilkan panen dengan kualitas terbaik. Untuk mewujudkan komitmen tersebut Bayer Indonesia telah menghasilkan banyak produk pertanian berkualitas seperti insektisida, herbisida, fungisida, dan ZPT.

Salah satu produk pestisida yang banyak petani manfaatkan untuk melindungi tanaman dari serangan hama khususnya hama jamur adalah fungisida antracol. Antracol bertindak sebagai pengendali hama jamur pada budidaya tanaman hortikultura penghasil komoditas unggulan seperti cabe, tomat, dan bawang-bawangan.

Petani dan pelaku usaha pertanian bisa dengan mudah untuk mendapatkan produk pertanian produksi Bayer Indonesia untuk kebutuhan usaha budidaya tanaman. Hal ini karena toko pertanian terdekat dan toko pertanian online sudah menyediakannya untuk petani dan pelaku usaha pertanian.

Toko Pertanian Online LMGA Agro jual pestisida produksi Bayer Indonesia kualitas terbaik untuk kebutuhan petani dalam usaha budidaya tanaman. Pestisida produk Bayer Indonesia yang tersedia memiliki harga murah dan terjangkau bagi petani dan pelaku usaha pertanian. Petani tidak perlu khawatir karena LMGA Agro siap mengirim produk pestisida dengan jasa ekspedisi terpercaya.

Baca Juga : Jual Fungisida Nativo Bayer Pembasmi Jamur Untungkan Tanaman

Fungisida Antracol Andalan Petani

Hama jamur menjadi momok menakutkan bagi petani ketika melakukan usaha budidaya tanaman saat musim hujan telah tiba. Hal ini karena intensitas hujan yang tinggi berpotensi meningkatkan kelembaban dan menyebabkan pertumbuhan hama jamur pada tanaman budidaya. Namun, petani tidak perlu khawatir karena Bayer telah memproduksi fungisida terbaik untuk pengendalian hama jamur, yaitu fungisida antracol 70 WP.

Fungisida antracol merupakan fungisida produk Bayer Indonesia yang memiliki fungsi utama untuk pengendalian hama jamur pada tanaman budidaya. Produk Bayer Indonesia ini memiliki bentuk seperti tepung berwarna krem atau putih kekuningan yang mudah larut dalam air.

Cara aplikasi antracol 70 wp sangat petani sukai karena mengandung bahan aktif Propineb 70% yang ampuh untuk pengendalian penyakit tanaman. Campuran antracol 70 wp bisa petani lakukan pada usaha budidaya tanaman hortikultura pada lahan pertanian.

Cara aplikasi antracol 70 wp bisa petani berikan pada budidaya tanaman sayur seperti cabe, tomat, timun, pare, gambas, dan bawang-bawangan. Selain itu, petani juga bisa memanfaatkan fungisida antracol Bayer Indonesia untuk budidaya tanaman buah seperti semangka, melon, apel, dan anggur.

Fungisida antracol memiliki banyak kelebihan yang bermanfaat bagi petani seperti mampu bekerja secara langsung pada bagian tanaman yang terinfeksi penyakit. Mudah larut dalam air dan bisa petani manfaatkan pada musim hujan ataupun musim kemarau. Selain itu, cara aplikasi antracol 70 wp pada budidaya tanaman hanya menimbulkan residu rendah.

Fungisida antracol produk Bayer Indonesia juga memiliki beberapa kekurangan seperti harus cepat petani gunakan setelah dilarutkan agar tidak mengendap. Cara aplikasi antracol 70 wp pada tanaman bawang harus menambahkan perekat agar kinerjanya maksimal. Selain itu, fungisida produk Bayer Indonesia ini tidak bisa petani simpan dalam waktu lama karena berpotensi menggumpal dan warnanya berubah.

Baca Juga : Jual Fungisida Antracol Basmi Jamur Dari Bayer

Page: 1 2 3 4

imgaagro25
Share
Published by
imgaagro25

Recent Posts

Jual Bibit Cabe Siap Tanam Terdekat Menguntungkan Para Petani

Jual Bibit Cabe Siap Tanam Terdekat Menguntungkan Para Petani. 082141747141 ( Untuk telfon ) 08125222117… Read More

April 4, 2024

Jual Bibit Terong Terdekat Unggul Dengan Harga Terjangkau

Jual Bibit Terong Terdekat Unggul Dengan Harga Terjangkau. 082141747141 untuk (Telepon) 08125222117 untuk (SMS/WhatsApp). Toko… Read More

April 2, 2024

Jual Obat Semprot Untuk Tanaman Timun Yang Paling Efektif

Jual Obat Semprot Untuk Tanaman Timun Yang Paling Efektif. Toko Pertanian Online LMGA AGRO (0821-4174-7141)… Read More

Maret 31, 2024

Pemupukan Bawang Merah Musim Kemarau Tingkatkan Panen

Pemupukan Bawang Merah Musim Kemarau Tingkatkan Panen. 082141747141 (Telp) 081-252-221-17 (via SMS/WA). Toko Pertanian Lmga… Read More

Maret 29, 2024

Takaran Pemupukan Jagung Yang Tepat Tingkatkan Produktivitas

Takaran Pemupukan Jagung Yang Tepat Tingkatkan Produktivitas. 082-141-747-141 (Telephone) 081-2522-2117 (SMS/WhatsApp). Toko Pertanian Lmga Agro… Read More

Maret 27, 2024

Tips Modal Tanam Cabe 1 Hektar Lahan Yang Untungkan Petani

Tips Modal Tanam Cabe 1 Hektar Lahan Yang Untungkan Petani. 082141747141 (Telp) 081-252-221-17 (via SMS/WA).… Read More

Maret 25, 2024