Harga

Harga Regent Cair 50 ml Murah Ampuh Mengatasi Hama Tanaman

Insektisida Regent Cair 50 ml Andalan Petani

Hama serangga menjadi tantangan petani ketika melakukan usaha budidaya tanaman pangan.

Sehingga, para petani membutuhkan cara dan langkah yang tepat guna melindungi budidaya tanaman dari serangan hama serangga.

Salah satu langkah yang petani pilih untuk melindungi usaha budidaya tanaman dari serangan hama serangga adalah menggunakan insektisida.

Insektisida merupakan jenis pestisida yang khusus untuk mencegah dan mengendalikan hama tanaman jenis serangga.

Salah satu produk insektisida yang banyak petani pilih untuk budidaya tanaman adalah insektisida Regent 50 SC produk PT Basf Indonesia.

Sehingga, akan memudahkan petani dalam melindungi budidaya tanaman yang petani lakukan dari serangan hama serangga.

Sebagai salah satu jenis pestisida, insektisida Regent 50 SC memiliki kandungan bahan aktif yang terbukti ampuh untuk proses perlindungan tanaman.

Bahan aktif yang terkandung dalam insektisida Regent 50 SC adalah Fipronil 50 g/l dengan tambahan ZPT.

Kandungan Fipronil pada insektisida Regent 50 SC bermanfaat untuk melindungi budidaya tanaman dari serangan ulat dan kutu baru.

Sehingga, kualitas pertumbuhan budidaya tanaman akan tetap terjaga dan berpotensi menghasilkan panen berkualitas.

Insektisida Regent 50 SC biasa petani gunakan pada budidaya tanaman penghasil komoditas pangan unggul di pasaran.

Berikut ini beberapa jenis budidaya tanaman yang mampu petani lindungi dengan menggunakan Regent 50 SC.

  • Bawang Merah
  • Kedelai
  • Jagung
  • Kentang
  • Padi
  • Cabe
  • Kol

Cara pemakaian Regent 50 SC pada budidaya tanaman bisa petani dan pelaku usaha pertanian lakukan dengan mudah.

Hal ini karena, bentuk Regent yang berupa cairan bisa petani larutkan dalam air dan selanjutnya disemprotkan pada tanaman.

Dosis yang baik untuk menggunakan insektisida Regent 50 SC adalah 0,5 ml hingga 1 ml untuk satu liter air.

Harga Regent cair 50 ml terbilang murah dan terjangkau serta bisa petani dapatkan di toko pertanian terdekat.

Baca Juga : Insektisida Alami Untuk Kutu Putih Solusi Alami Petani

Page: 1 2 3 4 5

imgaagro25
Share
Published by
imgaagro25

Recent Posts

Fungisida Untuk Tanaman Pare Agar Hasil Panen Menjanjikan

Fungisida Untuk Tanaman Pare Agar Hasil Panen Menjanjikan. 08125222117 WA/SMS Lmga Agro. Lmga Agro adalah… Read More

Oktober 4, 2025

Obat Tungau Cabe Solusi Untuk Panen Lebih Sukses

Obat Tungau Cabe Solusi Untuk Panen Lebih Sukses. 08125222117 WA/SMS Lmga Agro. Lmga Agro adalah… Read More

Oktober 3, 2025

Semangka TT Dragon Benih Hibrida Unggul Untuk Untung Maksimal

Semangka TT Dragon Benih Hibrida Unggul Untuk Untung Maksimal. 08125222117 WA/SMS Lmga Agro. Lmga Agro… Read More

September 27, 2025

Insektisida Untuk Melon Rahasia Panen Manis Untung Maksimal

Insektisida Untuk Melon Rahasia Panen Manis Untung Maksimal. 08125222117 WA/SMS Lmga Agro. Lmga Agro adalah… Read More

September 25, 2025

Insektisida Yang Ampuh Untuk Penggerek Batang Padi Cocok Petani Gunakan

Insektisida Yang Ampuh Untuk Penggerek Batang Padi Cocok Petani Gunakan. 08125222117 WA/SMS Lmga Agro. Lmga… Read More

September 23, 2025

Akarisida Terbaik Untuk Mengendalikan Tungau

Akarisida Terbaik Untuk Mengendalikan Tungau. 08125222117 WA/SMS Lmga Agro. Lmga Agro adalah pusat penyedia akarisida… Read More

September 20, 2025