Jual

Jual 5 Varietas Cabai Rawit Tahan Antraknosa Andalan Petani

Varietas  Cabai Rawit Tahan Antraknosa Solusi Petani

Penyakit tanaman seperti antraknosa sangatlah merugikan bagi petani karena mampu merusak pertumbuhan tanaman cabe rawit.

Sehingga, petani sebagai pelaku usaha pertanian melakukan langkah pencegahan dan pengendalian secara rutin.

Salah satu cara yang petani lakukan guna mengurangi resiko budidaya cabe rawit terserang antraknosa adalah memilih varietas cabai rawit tahan antraknosa.

Hal ini karena, varietas cabai rawit tahan antraknosa memiliki sifat tahan terhadap penyakit tersebut.

Varietas cabai rawit tahan antraknosa merupakan inovasi dari perusahaan benih untuk kebutuhan petani cabe Indonesia.

Sehingga, petani cabe Indonesia mampu menghasilkan budidaya cabe rawit yang sehat dan berkualitas.

Varietas cabai rawit tahan antraknosa juga mempermudah petani dalam mengantisipasi serangan penyakit antraknosa.

Hal ini karena, petani cabe rawit hanya perlu melakukan langkah pencegahan seperti memperbaiki drainase lahan agar tidak terjadi genangan air.

Varietas cabai rawit tahan antraknosa saat ini bisa petani dapatkan dengan mudah di toko bibit sayuran terdekat.

Selain itu, toko pertanian online juga menyediakan dan jual varietas cabai rawit tahan antraknosa untuk pemesanan online.

Pemilihan varietas cabai rawit tahan antraknosa oleh petani memiliki cukup banyak alasan dan bukan hanya sifatnya yang tahan antraknosa.

Hal ini karena, pada dasarnya varietas cabai rawit tahan antraknosa termasuk dalam jenis benih cabe unggulan.

Varietas cabai rawit tahan antraknosa memiliki banyak keunggulan lain seperti pertumbuhan tanaman yang kuat, kokoh, serta banyak percabangan.

Sehingga, petani memiliki potensi untuk menghasilkan panen cabe rawit dengan kualitas terbaik.

Varietas cabai rawit tahan antraknosa juga memiliki keunggulan lain seperti potensi hasil tanamannya cukup melimpah.

Hal ini menjadi perhatian utama petani cabe yang menginginkan panen dalam jumlah besar dengan kualitas cabe rawit terbaik.

Kesimpulannya, varietas cabai rawit tahan antraknosa menjadi pilihan utama bagi petani dalam memulai usaha budidaya cabe rawit.

Hal ini karena, varietas cabai rawit tahan antraknosa memiliki banyak keunggulan yang menguntungkan petani.

Baca Juga : Benih Cabe Rawit Unggul Tahan Penyakit Pilihan Terbaik Petani

Sifat & Karakter: Varietas Cabai Rawit Tahan Antraknosa

Penyakit antraknosa merupakan salah satu penyakit yang paling umum menyerang tanaman cabai rawit dan dapat menyebabkan kerugian besar bagi petani.

Oleh karena itu, penting untuk memilih varietas cabai rawit yang tahan terhadap penyakit ini.

Berikut adalah tabel ciri-ciri varietas cabai rawit tahan antraknosa:

Karakteristik Deskripsi
Tipe Pertumbuhan Tumbuh tegak dan kokoh
Tinggi Tanaman 60 – 80 cm
Umur Panen 80 – 90 hari setelah tanam
Potensi Hasil Panen 1 – 2 kg/tanaman
Daun Memiliki daun kecil, tidak rimbun posisi tegak
Batang Tegak lurus keatas juga keras
Posisi Buah Tegak lurus keatas atau mengantung lurus kebawah
Bentuk Buah Halus tidak bergelombang atau lurus dengan ujung meruncing
Warna Buah Umumnya memiliki warna cerah
Kadar Air Kadar air rendah, buah keras juga kulit tipis
Ukuran Buah Umumnya kecil hingga sedang tergantung varietasnya
Panjang Buah 4 – 5 cm
Diameter Buah 0,4 – 1 cm
Rasa Buah Pedas
Ketahanan Penyakit Tahan terhadap antraknosa

Info grafis dan tabel di atas memberikan gambaran yang jelas tentang ciri-ciri varietas cabai rawit yang tahan terhadap antraknosa.

Dengan kelebatan pedas yang tinggi, ketahanan terhadap penyakit antraknosa, potensi hasil yang tinggi, dan kemampuan tumbuh secara organik.

Varietas cabai rawit tahan antraknosa kini menjadi pilihan yang menarik bagi petani dan konsumen yang peduli akan kualitas dan kesehatan tanaman.

Ciri-ciri fisik:

  1. Daun berwarna hijau tua dan mengkilap.
  2. Batang kokoh dan tidak mudah patah.
  3. Bunga berwarna putih dan mekar sempurna.
  4. Buah memiliki tekstur yang keras dan tidak mudah busuk.

Tips:

  • Pilihlah varietas cabai rawit tahan antraknosa yang sesuai dengan kondisi lingkungan dan kebutuhan Anda.
  • Pastikan membeli benih cabai rawit dari sumber yang terpercaya seperti ” Toko Lmga Agro “.
  • Lakukan budidaya cabai rawit dengan baik dan benar untuk memaksimalkan hasil panen.
  • Konsultasikan dengan tim agronomis ” Toko Pertanian Lmga Agro “.

Page: 1 2 3 4

imgaagro25
Share
Published by
imgaagro25

Recent Posts

Umur Bibit Cabe Siap Tanam Dengan Hasil Panen Yang Maksimal

Umur Bibit Cabe Siap Tanam Dengan Hasil Panen Yang Maksimal. 082141747141 ( Khusus telepon )… Read More

April 24, 2024

Potensi Hasil Tanam Cabe 1000 Batang Yang Untungkan Petani

Potensi Hasil Tanam Cabe 1000 Batang Yang Untungkan Petani. 082141747141 (Telp) 081-252-221-17 (via SMS/WA). Toko… Read More

April 22, 2024

Jual Orondis Opti Untuk Cabe Ampuh Basmi Penyakit Tanaman

Jual Orondis Opti Untuk Cabe Ampuh Basmi Penyakit Tanaman. Toko Lmga Agro Whatsapp/SMS (081-252-221-17) serta… Read More

April 20, 2024

Ketahui Masa Panen Bawang Putih Berkualitas Untungkan Petani

Ketahui Masa Panen Bawang Putih Berkualitas Untungkan Petani. 082141747141 (Telp) 081-252-221-17 (via SMS/WA). Lmga Agro… Read More

April 18, 2024

Cara Menanam Cabe Rawit Di Kebun Dengan Hasil Yang Optimal

Cara Menanam Cabe Rawit Di Kebun Dengan Hasil Yang Optimal. 082141747141 (untuk Telp) 081-252-221-17 (Untuk… Read More

April 16, 2024

Bagaimana Cara Merawat Tanaman Tomat Yang Tingkatkan Panen

Bagaimana Cara Merawat Tanaman Tomat Yang Tingkatkan Panen. 082141747141 (Telepon ) 0812-5222-117 ( via SMS… Read More

April 14, 2024